Selasa, 24 Januari 2012

5 Makanan Sehat Untuk Ibu Hamil


Untuk wanita hamil, berikut makanan apa saja yang cocok supaya ibu dan bayi dikandung juga sehat. Berikut ini beberapa makanan yang sangat cocok dimakan untuk para ibu yang sedang hamil yang pastinya mengalami kesulitan dalam memilih karena rasa mual mendera tetapi nutrisi untuk janin harus tetap terjaga.

Untuk usia ibu hamil yang masih cenderung muda (trimester kehamilan pertama)  biasanya merupakan masa yang sangat rentan untuk janin. Semua nutrisi yang masuk ke dalam tubuh bayi akan menentukan perkembangannya kandungan. Dan Berikut ini adalah beberapa daftar pilihan makanan yang baik untuk menambah ekstra nutrisi bagi orang hamil yang dikutip blogbintang.com dari detikFood.
Brokoli
Kenapa makanan brokoli sangat sehat untuk ibu hamil? Karena ternyata brokoli ini mengandung folate, serat, kalsium, lutein, zeaxanthin, serta karotenoid yang sangat baik untuk membantu dalam perkembangan penglihatan. Sedangkan intuk potassium ternyata sangat membantu tekanan darah Anda dalam kondisi normal.  Makan saja brokoli sebagai syuran pendamping maupun sebagai camilan dengan cara  ditumis dengan olive oil.
Kacang-kacangan

Jenis makanan kacang-kacangan seperti kacang hijau, kacang merah, lentil, chickpeas, kedelai hingga kacang tanah dapat menjadi sumber sehat berbagai hal yang diperlukan tubuh seperti serat , protein, zat besi, folate, kalsium, dan juga zinc sehingga sangat cocok untuk ibu yang sedang hamil. Mineral-mineral tersebut amat diperlukan untuk tumbuh kembang janin di trimester pertama.

Yoghurt
Jika anda sebgai ibu sangat alergi atau mual minum susu saat sedang mengaundung atau hamil, cobalah untuk menggunakan yoghurt. Karena yoghurt mengandung banyak protein, kalsium, vitamin B dan juga zinc sehingga sangat sehat sekali. Kalsium yang terkandung dalam yoghurt cenderung lebih tinggi daripada yang dimiliki susu. Namun jika ternyata anda sendiri tidak suka dengan yoghurt tawar, Bisa juga menambahkan potongan buah berries, kurma, pisang,  maupun buah kering. Campuran makanan buah dengan yoghurt juga enak untuk dibuat smoothies.

Daging
Kalau dulu anda menghindari makanan daging, kini setelah hamil adalah wajib untuk menyelingi menu makanan dengan daging yang sehat. Karenya ternyata daging dapat menjadi suber protein hewani, sumber vitamin B12, B6, dan niacin. Dan daging juga mengandung colin yang baik untuk membantu perkembangan otak dan fungsi kognitif janin. Anda bisa mencampuran daging dengan saus pasta, atau di dalam burger.
Berries
Keluarga berries (strawberry, blueberry,raspberry) ternyata sangat baik sekali untuk dikonsumsi setiap hari termasuk oleh ibu hamil. Karena makanan Berries mengandungbanyak vitamin C, potassium, folate, serat, dan juga antioksidan yang tinggi yang sudah pasti sehat.  Phytonutrien yang terdapat di dalam buah berries sangat bermanfaat sekali untuk menjaga sel tubuh si ibu dan calon buah hati dari kerusakan.

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Label

Info software game Health Sejarah anti virus trik gambar lucu gambar keren Info unik berita dan cerita unik software Converter dunia hewan info islam software portable software Editor film Teknologi Tokoh berita islam Tentang Indonesia Info Bunda Arsitek Gedung Hunian kata kuliner Berita Sport pendidikan DUNIA MILITER otomotif software Creator software Multimedia Sepak Bola software downloader software office Sains IPTEK Internet Motifasi ebook alam software Internet berita cerita unik dan lucu keajaiban alam alamat link Info Manca Negara Tampilan renungan gambar Keajaiban Al-Quran software islam Adobe Photoshop Lagu Tubuh Kita dunia extreme dunia flora mitos Foto video Fonts Icons and Buttons software Mobile software protector Tutorial Microsoft Office kamus software android software protect Berita Olah Raga Figur Maps Downloader promo Antariksa Dunia Misteri Tutorial buah software anti maling Driver Games Downloader OS Software BlackBerry adobe reader animasi komputer software Anti Porn software Get Data Back software simulasi software untuk usaha tips 3D Maker Aktivity BILLING Dokumentasi Eksperimen Face Logon Kumpulan Surat MP3 Cutter and Editor Recover Windows Screen Capture Software Akuntansi Software Billing Software Connection Software Pembaca Tulisan Software TeamTalk chat Software Webcam Software spy Software tampilan TuneUp Utilities ala ant arti biografi cheat corel cre desktop flash disk gam gambar jadul google google earth herbal hew i ilustrasi in info hp kasih sayang kreasi label pantun pelacak puisi repair resep s seni sof software Creator avi software Creator program software Cutter software Detektor software Emulator software LJK software Office Tab software Penghemat daya software Quis software RECOVERY software UNINSTALLER software anak software animasi software cek data software copy software driver software karaoke software pendeteksi software perintah software remote PC software usil sos syair toolkit tri trik blog tv streaming un undangan windows 7
Powered By Blogger