Kamis, 16 Februari 2012

Wow, Banteng Ini Punya Tanduk 2 Meter!



Foto : JR, banteng bertanduk 2 meter (SWNS)
QUEENSLAND - Seekor banteng longhorn dari Texas, nampaknya akan memecahkan rekor sebagai banteng dengan tanduk terpanjang di dunia. Tanduk banteng dari Texas itu sangat panjang dan mencapai dua meter.

Tanduk JR yang berukuran dua meter tampaknya masih dapat berkembang menjadi lebih panjang lagi, mengingat usianya yang masih berumur tujuh tahun. Meski demikian, JR tidak berasal dari Amerika Serikat (AS), JR merupakan hewan yang dirawat di peternakan khusus banteng Longhorn Texas yang ada di Australia.

Peternakan yang merawat JR berada di Queensland, Australia, dan memiliki lahan yang luasnya mencapai 1.100 hektare. JR sudah masuk dalam Guinness World Record, dan diberi julukan Shadow Jubilee.

Pemilik JR, Michael Bethel dan istrinya, Lynda, sudah memelihara banteng longhorn 14 tahun yang lalu.

"JR selalu gembira dan berada dalam kondisi yang sehat. Kami tidak memberikannya perawatan khusus, kami hanya membiarkannya memakan rumput dengan kangguru. Ia masih berumur tujuh tahun dan masih akan berkembang. Banteng longhorn umumnya dapat bertahan hingga 20 tahun dan tanduknya pun masih akan memanjang," ujar Michael seperti dikutip Daily Mail, Rabu (15/2/2012).

Karena JR, peternakan milik Michael mendapat kunjungan para wisatawan. Para wisatawan yang berkunjung ke peternakan tersebut dipersilahkan untuk menaiki kereta kuda yang akan mengitari padang rumput di mana banteng-banteng itu berada.
sumber : http://international.okezone.com/read/2012/02/15/214/576226/wow-banteng-ini-punya-tanduk-2-meter


Artikel ini diAmbil Dari => http://haxims.blogspot.com/2012/02/wow-banteng-ini-punya-tanduk-2-meter.html#ixzz1mX93dxOT
By Haxims 

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Label

Info software game Health Sejarah anti virus trik gambar lucu gambar keren Info unik berita dan cerita unik software Converter dunia hewan info islam software portable software Editor film Teknologi Tokoh berita islam Tentang Indonesia Info Bunda Arsitek Gedung Hunian kata kuliner Berita Sport pendidikan DUNIA MILITER otomotif software Creator software Multimedia Sepak Bola software downloader software office Sains IPTEK Internet Motifasi ebook alam software Internet berita cerita unik dan lucu keajaiban alam alamat link Info Manca Negara Tampilan renungan gambar Keajaiban Al-Quran software islam Adobe Photoshop Lagu Tubuh Kita dunia extreme dunia flora mitos Foto video Fonts Icons and Buttons software Mobile software protector Tutorial Microsoft Office kamus software android software protect Berita Olah Raga Figur Maps Downloader promo Antariksa Dunia Misteri Tutorial buah software anti maling Driver Games Downloader OS Software BlackBerry adobe reader animasi komputer software Anti Porn software Get Data Back software simulasi software untuk usaha tips 3D Maker Aktivity BILLING Dokumentasi Eksperimen Face Logon Kumpulan Surat MP3 Cutter and Editor Recover Windows Screen Capture Software Akuntansi Software Billing Software Connection Software Pembaca Tulisan Software TeamTalk chat Software Webcam Software spy Software tampilan TuneUp Utilities ala ant arti biografi cheat corel cre desktop flash disk gam gambar jadul google google earth herbal hew i ilustrasi in info hp kasih sayang kreasi label pantun pelacak puisi repair resep s seni sof software Creator avi software Creator program software Cutter software Detektor software Emulator software LJK software Office Tab software Penghemat daya software Quis software RECOVERY software UNINSTALLER software anak software animasi software cek data software copy software driver software karaoke software pendeteksi software perintah software remote PC software usil sos syair toolkit tri trik blog tv streaming un undangan windows 7
Powered By Blogger