Sabtu, 25 Februari 2012

21 Trik Keyboard di Windows 7



Oh ya, Trik ini akan berguna jika kita dalam situasi sibuk dan terlalu malas untuk menggunakan mouse. Dan bukan hanya itu, trik ini juga dapat agan jadikan untuk mengerjai teman kantor Tapi mungkin ada beberapa shortcut yang tidak dapat dijalankan. hal ini biasanya bersangkutan dengan hardware dari komputer agan. tapi untungnnya semua trik ini bisa ane jalankan di PC ane sndiri. 
Spoiler for aero shortcut:
Trik Aero Shortcuts

[Windows] + [Spacebar]
Anda akan melihat dekstop dan membuat semua menjadi transparan. Hal ini akan sama jika kursor mouse ada di pojok kanan bawah layar.

[Windows] + [D]
Menuju Deskto tanpa banyak basa basi.. tekan 2x maka akan kembali ke worksheet awal sebelum ke desktop

[Windows] + [Home]
Minimize semua kecuali windows yang kita select

[Windows] + Arah Kiri / Arah Kanan
Fungsinya seperti rata kanan atau rata kiri jendela aktif

[Windows] + Arah atas atau [Windows] + arah bawah
Maximize atau minimize

[Windows] + [Tab]
Ini yang paling asik.. membuat worksheet menjadi 3D


[Alt] + [Ctrl] + [Tag] + Tombol kiri/kanan/atas/bawah
Flip window. Bisa bikin temen stress nih 

[Alt] + [Tab]
Biasa sih ini mah 

[Windows] + [T] atau [Windows] + [SHIFT] + [T]
Efek ini sama seperti ketika arahkan mouse pada taskbar aktif yang ada di samping tombol windows

[Windows] + [ B ]
Memfokus tombol “show hidden icons” di system tray.

[Windows] + [1] hingga [9] atau [Windows] + [SHIFT] + [1] hingga [9]
sama seperti mengklik icon yang ada di taskbar (samping tombol windows) urutannya 1,2,3,4…..9

[Windows] + [Ctrl] + [1] hingga [9]
Membuka program yang ada di taskbar dengan waktu yang sama.

[Windows] + [Alt] + [1] hingga [9]
sama seperti kita klik kanan di icon taskbar


Spoiler for multiple monitors:
Multiple Monitors[/b]

[Windows] + [P]
Mode Screen. biasanya berguna untuk presentasi menggunakan projector


Spoiler for magnifer:
Magnifier

[Windows] + [+] atau [Windows] + [-]
Mengaktifkan menu Magnifier untuk men-zoom windows

[Ctrl] + [Alt] + [D]
Memperbesar dengan mode dock

[Ctrl] + [Alt] + [L]
Memperbesar seperti mode Loop


[Ctrl] + [Alt] + [F]
Full Screen Mode on sob

[Ctrl] + [Alt] + [i]
Invert colors.

[Windows] + [Esc]
Keluar

[Windows] + [G]
Melihat gadget

[Windows] + [X]
Menjalankan Windows Mobility Center
sumber : kaskus.us

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Label

Info software game Health Sejarah anti virus trik gambar lucu gambar keren Info unik berita dan cerita unik software Converter dunia hewan info islam software portable software Editor film Teknologi Tokoh berita islam Tentang Indonesia Info Bunda Arsitek Gedung Hunian kata kuliner Berita Sport pendidikan DUNIA MILITER otomotif software Creator software Multimedia Sepak Bola software downloader software office Sains IPTEK Internet Motifasi ebook alam software Internet berita cerita unik dan lucu keajaiban alam alamat link Info Manca Negara Tampilan renungan gambar Keajaiban Al-Quran software islam Adobe Photoshop Lagu Tubuh Kita dunia extreme dunia flora mitos Foto video Fonts Icons and Buttons software Mobile software protector Tutorial Microsoft Office kamus software android software protect Berita Olah Raga Figur Maps Downloader promo Antariksa Dunia Misteri Tutorial buah software anti maling Driver Games Downloader OS Software BlackBerry adobe reader animasi komputer software Anti Porn software Get Data Back software simulasi software untuk usaha tips 3D Maker Aktivity BILLING Dokumentasi Eksperimen Face Logon Kumpulan Surat MP3 Cutter and Editor Recover Windows Screen Capture Software Akuntansi Software Billing Software Connection Software Pembaca Tulisan Software TeamTalk chat Software Webcam Software spy Software tampilan TuneUp Utilities ala ant arti biografi cheat corel cre desktop flash disk gam gambar jadul google google earth herbal hew i ilustrasi in info hp kasih sayang kreasi label pantun pelacak puisi repair resep s seni sof software Creator avi software Creator program software Cutter software Detektor software Emulator software LJK software Office Tab software Penghemat daya software Quis software RECOVERY software UNINSTALLER software anak software animasi software cek data software copy software driver software karaoke software pendeteksi software perintah software remote PC software usil sos syair toolkit tri trik blog tv streaming un undangan windows 7
Powered By Blogger