Jumat, 06 Mei 2011

Inilah 20 Orang Yang Antre Untuk Jadi Raja / Ratu Inggris


Pewaris tahta diatur tidak hanya berdasarkan garis keturunan, tetapi juga undang-undang. Urutan pewaris takhta dirunut dari para anggota keluarga kerajaan di mana urutan mereka antri untuk meraih tahta.

Dasar urutan pewaris ditentukan dalam perkembangan konstitusi yang berpuncak pada "Bill of Rights" (1689) and "Act of Settlement" (1701).

Perlemen, dibawah "Bill of Rights" dan "Act of Settlement", juga meletakkan berbagai kondisi yang harus dipenuhi penguasa.

Seorang penganut Katolik Roma secara khusus tak akan masuk urutan pewaris tahta, demikian pula penguasa yang menikahi seorang Katolik Roma atau anggota keluarga kerajaan yang menikahi seorang Katolik, harus menyerahkan hak atas tahtanya.

Sebagai tambahan, penguasa tahta mendapat sakramen komuni di Gereja Inggris dan harus berjanji menjaga kelangsungan Gereja Inggris dan Gereja Skotlandia. Pemegang tahta harus berjanji menjunjung tinggi urutan Protestan.

Ratu memutuskan anggota mana saja dari keluarga kerajaan yang diberi status anggota keluarga kerajaan dan juga dari waktu ke waktu, menerima urutan pewarisan yang didahulukan.

Anak-anak, cucu-cucu dan cucu buyut dari pemegang tahta, sebagaimana pasangan mereka, adalah anggota keluarga kerajaan. Sepupu pertama monarki juga dimasukkan dalam urutan pewaris tahta.
Urutan 20 Teratas Pewaris Takhta Kerajaan Inggris

1. The Prince of Wales (Pangeran Charles)
2. Prince William of Wales (Pangeran William)
3. Pangeran Harry
4. The Duke of York (Pangeran Andrew)
5. Princess Beatrice of York (Putri pertama Pangeran Andrew)
6. Princess Eugenie of York (Putri bungsu Pangeran Andrew)
7. The Earl of Wessex (Pangeran Edward)
8. Viscount Severn (Putra Pangeran Edward)
9. The Lady Louise Mountbatten-Windsor (Putri Pangeran Edward)
10. The Princess Royal (Putri Anne)
11. Mr. Peter Phillips (Anak lelaki dari Putri Anne)
12. Miss Zara Phillips (Anak perempuan dari Putri Anne)
13. Viscount Linley (Putra dari Putri Margareth)
14. The Hon. Charles Armstrong-Jones
15. The Hon. Margarita Armstrong-Jones
16. The Lady Sarah Chatto
17. Master Samuel Chatto
18. Master Arthur Chatto
19. The Duke of Gloucester
20. Earl of Ulster (*)

Sumber

Read more: http://danish56.blogspot.com/2011/05/inilah-20-orang-yang-antre-untuk-jadi.html#ixzz1LXLc9kw0

Tidak ada komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Label

Info software game Health Sejarah anti virus trik gambar lucu gambar keren Info unik berita dan cerita unik software Converter dunia hewan info islam software portable software Editor film Teknologi Tokoh berita islam Tentang Indonesia Info Bunda Arsitek Gedung Hunian kata kuliner Berita Sport pendidikan DUNIA MILITER otomotif software Creator software Multimedia Sepak Bola software downloader software office Sains IPTEK Internet Motifasi ebook alam software Internet berita cerita unik dan lucu keajaiban alam alamat link Info Manca Negara Tampilan renungan gambar Keajaiban Al-Quran software islam Adobe Photoshop Lagu Tubuh Kita dunia extreme dunia flora mitos Foto video Fonts Icons and Buttons software Mobile software protector Tutorial Microsoft Office kamus software android software protect Berita Olah Raga Figur Maps Downloader promo Antariksa Dunia Misteri Tutorial buah software anti maling Driver Games Downloader OS Software BlackBerry adobe reader animasi komputer software Anti Porn software Get Data Back software simulasi software untuk usaha tips 3D Maker Aktivity BILLING Dokumentasi Eksperimen Face Logon Kumpulan Surat MP3 Cutter and Editor Recover Windows Screen Capture Software Akuntansi Software Billing Software Connection Software Pembaca Tulisan Software TeamTalk chat Software Webcam Software spy Software tampilan TuneUp Utilities ala ant arti biografi cheat corel cre desktop flash disk gam gambar jadul google google earth herbal hew i ilustrasi in info hp kasih sayang kreasi label pantun pelacak puisi repair resep s seni sof software Creator avi software Creator program software Cutter software Detektor software Emulator software LJK software Office Tab software Penghemat daya software Quis software RECOVERY software UNINSTALLER software anak software animasi software cek data software copy software driver software karaoke software pendeteksi software perintah software remote PC software usil sos syair toolkit tri trik blog tv streaming un undangan windows 7
Powered By Blogger